Srial Spin-off dari game Sengoku Basara karya CAPCOM ayng berjudul 'Gakuen Basara' kluarkan PV yang memperdengarkan lagu tema
Yo, semua kembali lagi kali ini ada info tentang serial yang mungkin kalian tunggu langsung saja, Cekidot!!!
Lewat situs resmi untuk adaptasi anime televisi yaitu Gakuen Basara, proyek spin-off bertema sekolah menengah yang didasarkan pada serail game Sengoku Basara karya CAPCOM, mulai mengeluarkan PV pertama pada hari Sabtu. Video ini menampilkan lagu tema yang di bawakan oleh Takanori Nishikawa (T.M. Revolution).
Lewat PV(di atas) juga menungkapkan bahwa serial akan tayang pada tanggal 4 Oktober mendatang.
Lewat situs resmi untuk adaptasi anime televisi yaitu Gakuen Basara, proyek spin-off bertema sekolah menengah yang didasarkan pada serail game Sengoku Basara karya CAPCOM, mulai mengeluarkan PV pertama pada hari Sabtu. Video ini menampilkan lagu tema yang di bawakan oleh Takanori Nishikawa (T.M. Revolution).
Lewat PV(di atas) juga menungkapkan bahwa serial akan tayang pada tanggal 4 Oktober mendatang.
Berikut para Seiyuu beserta karakternya:
Kazuya Nakai sebagai Date Masamune
Sōichiro Hoshi sebagai Sanada Yukimura
Toshiyuki Morikawa sebagai Katakura Kojūrō
Takehito Koyasu sebagai Sarutobi Sasuke
Masakazu Morita sebagai Maeda Keiji
Ryuuzou Ishino sebagai Chōsokabe Motochika
Shigeru Nakahara sebagai Mōri Motonari
Toshiki Masuda sebagai Tokugawa Ieyasu (menggantikan Toru Ohkawa)
Tomokazu Seki sebagai Ishida Mitsunari
Natsuko Kuwatani sebagai Kasuga
Mamiko Noto sebagai Oichi
Kouji Tsujitani sebagai Azai Nagamasa
Romi Park sebagai Uesugi Kenshin
Tesshō Genda sebagai Takeda Shingen
Sho Hayami sebagai Akechi Mitsuhide
Norio Wakamoto sebagai Oda Nobunaga
Honda Tadakatsu
Yumekichi
Synopsis:
Parodi komedi pertempuran Gakuen Basara komedi kembali ke Warriors Warriors Warriors dari waralaba permainan aksi CAPCOM sebagai siswa saingan di sekolah menengah modern. Date Masamune dan Sanada Yukimura pertempuran untuk menggantikan Toyotomi Hideyoshi sebagai presiden OSIS berikutnya. Proyek ini menerbitkan beberapa antologi komik resmi antara tahun 2007 dan tahun lalu.
Minoru Ohara (Glass Fleet, Lupin III: Episode 0 'First Contact') akan mengarahkan anime di Brains Base dan Kouji Miura (Examurai Sengoku) bertanggung jawab atas skrip seri. Haruhito Takada (Kaiji) merancang karakter. CAPCOM Hiroyuki Kobayashi dan Makoto Yamamoto mengawasi dari jalanya pembuatan.
Yap, itulah infonya, Bye~~~
Sumber: Official Web& ANN
-Ichihaya
Komentar
Posting Komentar